Lapas Narkotika Pematangsiantar Gelar Razia Insidentil

NAWACITA NEWS

- Redaksi

Senin, 27 Januari 2025 - 19:42 WIB

5020 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIMALUNGUN – Pihak Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar menggelar razia insidentil, Senin (27/1/2025).
Kalapas Robinson Peranginangin melalui Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan, Ucok P Sinabang kepada wartawan mengatakan razia insidentil dengan memeriksa kamar Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP)bentuk dari deteksi dini terhadap gangguan keamanan dan ketertiban.

Kemudian Ucok menjelaskan bahwa razia ini juga bagian dari komitmen untuk menciptakan lingkungan pemasyarakatan yang bersih dari barang-barang terlarang.

“Kegiatan ini juga akan tetap menjadi rutinitas di lingkungan Lapas Narkotika kelas IIA Pematangsiantar sebagai bentuk komitmen pihaknya untuk menciptakan lingkungan Lapas yang lebih baik lagi,” ujar Ucok.

Saat pelaksanaan razia, dianya tetap menekankan agar para petugas saat melakukan tindakan razia senantiasa humanis dan mengedepankan standar operasional prosedur. (S.Hadi Purba)

Berita Terkait

Sat Reskrim Polres Simalungun Grebek Lokasi Tambang Pasir di Perdagangan Diduga Ilegal, Aktivitas Telah Dihentikan
Kapolresta dan 77 Personel Polresta Bandara Soekarno Hatta Naik Pangkat
Ratusan Warga Yakin Anton – Benny Menang, Warga Cerita Ke Benny Gusman Sinaga Mulai Kondisi Infrastruktur Buruk dan UMKM Terlantar Hingga Sinyal Cellular Menjadi Polemik Di Kabupaten Simalungun
Sulitnya Akses Permodalan, Secara Swadaya Para Pelaku UMKM Batu Silangit Undang Anton Benny
Unit Gakkum Polres Simalungun Bergerak Cepat Tangani Kecelakaan Maut di Jalinsum, Satu Jiwa Melayang
H.Zonny Waldi Plt Bupati Simalungun
Bupati Simalungun Akui Belum Mampu Akomodir Kebutuhan Masyarakat Dalam 3 Tahun Memimpin Simalungun
Pisah Sambut Pejabat Polres Simalungun: Kapolres AKBP Choky Sentosa Meliala Tekankan Pentingnya Sinergitas TNI-Polri

Berita Terkait

Selasa, 31 Desember 2024 - 04:03 WIB

Jalin Silaruhrahmi Dengan Kepala Desa Serta Bhabinkamtibmas wilayah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 06:52 WIB

Donor Darah Serentak Peringati Hari Jadi Humas Polri ke-73 Tahun 2024 oleh Polres Gayo Lues

Selasa, 22 Oktober 2024 - 04:04 WIB

Pererat Sinergitas, Babinsa Koramil 06/Tripe Jaya Komsos Dengan Perangkat Desa

Jumat, 11 Oktober 2024 - 18:31 WIB

Penangkapan WNA Asal Prancis Oleh Pihak Imigrasi Kelas III Non TPI Takengon Menuai Kecaman Dari Berbagai Pihak

Senin, 7 Oktober 2024 - 17:34 WIB

Dianggap Tidak Netral, Ketua LSM FMPK Laporkan Perangkat Desa ke Panwaslih Kabupaten Gayo Lues

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:48 WIB

Ratusan Srikandi GAESSS Dikukuhkan, Tim Srikandi Siap Beraksi, Menangkan Paslon No 1 “Said Sani – Saini”

Jumat, 4 Oktober 2024 - 19:18 WIB

Dukungan Calon Bupati Gayo Lues No 1 ‘SAID SANI – SAINI” Terus Mengalir dari Warga Desa Raklintang

Kamis, 3 Oktober 2024 - 18:42 WIB

Ratusan Santri Bustanul Arifin Gelar Doa Bersama, Berharap Said Sani dan Saini Menang di Pilkada Gayo Lues 2024

Berita Terbaru